Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gempa Besar Magnitudo 6,1 Guncang Supiori Papua
Advertisement . Scroll to see content

Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Berdasarkan Peta dan Batas Wilayahnya

Senin, 14 November 2022 - 14:04:00 WIB
Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Berdasarkan Peta dan Batas Wilayahnya
Kondisi geografis pulau Papua dan Maluku (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Kondisi geografis pulau Papua dan Maluku berdasarkan peta terletak di bagian Timur Indonesia. Agar semakin paham materi dalam pelajaran IPS ini, simak informasi nya di sini.

Bagaimana Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku?

Pulau yang ada di Indonesia sangat banyak sekali mulai dari pulau-pulau besar sampai dengan pulau-pulau kecil yang jumlahnya tak terhitung. Pulau besar tersebut terbagi menjadi lima yakni, Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Sedangkan pulau-pulau kecil jumlahnya ribuan, namun salah satunya adalah kepulauan Maluku.

Bagaimana Kondisi Geografis Pulau Papua?

Kondisi geografis Pulau Papua

Luas wilayah: 418. 707, 7 km2
Garis lintang: 0’19’ - 10ͦ 45 LS 
Garis bujur: 130°45 - 141°48 BT

Batas wilayah Pulau Papua

Barat: Laut Arafuru dan Laut Banda
Timur: Negara Papua Nugini
Selatan: Samudera Hindia
Utara: Laut Filipina

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut