Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Otorita IKN Buka Lelang Proyek di Hunian ASN Senilai Rp5,5 Triliun
Advertisement . Scroll to see content

KPK Lelang Aset Rampasan Korupsi Mantan Bupati Labuhanbatu Senilai Rp2,8 Miliar

Senin, 09 November 2020 - 15:45:00 WIB
KPK Lelang Aset Rampasan Korupsi Mantan Bupati Labuhanbatu Senilai Rp2,8 Miliar
Ilustrasi, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). (Foto:Antara).
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan melelang sebidang tanah hasil rampasan negara dari kasus korupsi eks Bupati Labuhanbatu Pangonal Harahap. Proses lelang melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran, Sumatera Utara itu dilaksanakan, Selasa (8/12/2020).

Pelaksana Tugas (Plt) Juru Bicara KPK Ali Fikri mengatakan, pelaksanaan lelang sebagai pemasukan bagi kas negara dari asset recovery kasus korupsi.

"KPK kembali melakukan lelang eksekusi barang rampasan di muka umum melalui KPKNL Kisaran berdasarkan putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Medan Nomor: 109/Pid.SUS.TPK/2018/PN-MDN tanggal 4 April 2019 atas nama terdakwa Pangonal Harahap," ujar Ali di Jakarta, Senin (9/11/2020).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut