Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pesawat TNI AU Bantu Petani Aceh Terdampak Bencana, Kirim 14 Ton Cabai ke Medan
Advertisement . Scroll to see content

KSAU Fadjar Prasetyo Lantik 207 Perwira Baru

Kamis, 09 Desember 2021 - 18:56:00 WIB
KSAU Fadjar Prasetyo Lantik 207 Perwira Baru
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo melantik 207 perwira baru lulusan Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) A-25 (Foto : Puspen TNI AU)
Advertisement . Scroll to see content

KSAU turut mengucapkan selamat kepada seluruh Perwira yang dilantik. Ucapan selamat itu pun dikhususkan pada lulusan terbaik Letda Pas Gideon Taku Namah dari Pusdik Paskhas.

Sekadar informasi, Pendidikan Setukpa A-25 dilaksanakan selama 5 bulan di Skadik 401 Lanud Adi Soemarmo. Pendidikan diikuti 207 siswa yang terdiri dari 187 siswa pria dan 20 siswa Wara. 

Acara Praspa juga dimeriahkan fly pass oleh Jupiter Aerobatic Team (JAT), tarian juang oleh Mahasiswa ISI Surakarta, dan kolone pedang oleh para lulusan Setukpa A-25.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut