Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ketum Perindo Angela Tanoesoedibjo Kunjungi UMKM di Lombok Barat
Advertisement . Scroll to see content

Kunjungi Lombok Barat, Ketum Perindo Angela Tanoesoedibjo Panen Ikan di Lingsar

Senin, 21 Juli 2025 - 17:49:00 WIB
Kunjungi Lombok Barat, Ketum Perindo Angela Tanoesoedibjo Panen Ikan di Lingsar
Ketua Umum DPP Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo meninjau kawasan tambak ikan di Desa Lingsar, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, NTB, Senin (21/7/2025). (Foto: Partai Perindo) 
Advertisement . Scroll to see content

Kunjungan Angela ke Lombok, NTB sebagai rangkaian gerakan Partai Perindo berbagi. Selain panen ikan di kawasan Lingsar, jajaran pengurus DPP Partai Perindo juga mengikuti apel Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Kabupaten Lombok Utara. Kegiatan itu dihadiri langsung oleh Sekjen Partai Perindo Andi Yuslim Patawari. 

Ketua Umum DPP Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo mencicipi olahan ikan nila bersama warga Desa Lingsar, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, NTB, Senin (21/7/2025). (Foto: Partai Perindo) 
Ketua Umum DPP Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo mencicipi olahan ikan nila bersama warga Desa Lingsar, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, NTB, Senin (21/7/2025). (Foto: Partai Perindo) 

Bendahara Umum Partai Perindo, Michael Victor Sianipar meresmikan klinik kesehatan di Universitas Bima Internasional di Sekarbela, Kota Mataram. 

Selain itu, Angela juga menghadiri ramah tamah dan menggelar bakti sosial dengan membagikan secara simbolis paket sembako kepada masyarakat di Pantai Impos, Lombok Utara. 

Editor: Kastolani Marzuki

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut