Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Satukan Bahasa, Sastra dan Musik dalam CultureVerse, Begini Kata Saykoji
Advertisement . Scroll to see content

Lagu dengan Tempo Moderato Dinyanyikan dengan Kecepatan Sedang, Ini Penjelasannya

Rabu, 24 Agustus 2022 - 14:33:00 WIB
Lagu dengan Tempo Moderato Dinyanyikan dengan Kecepatan Sedang, Ini Penjelasannya
lagu dengan tempo moderato dinyanyikan dengan kecepatan
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Lagu dengan tempo moderato dinyanyikan dengan kecepatan sedang. Apa maksud penjelasan tersebut? Pelajari informasinya di sini.

Tempo adalah tanda yang digunakan untuk menunjukkan cepat atau lambatnya sebuah lagu yang harus dinyanyikan. Tempo terbagi menjadi tiga, di antaranya sebagai berikut:

Tempo cepat adalah irama lagu yang cepat dan biasanya dinyanyikan dengan gembira dan penuh semangat. Seperti, lagu perjuangan dan lagu anak-anak yang riang.

Tempo sedang adalah irama lagu yang sedang dan biasanya digunakan untuk lagu gembira dan megah. Seperti, lagu Desaku yang Kucinta memiliki tempo sedang.

Tempo lambat adalah irama lagu yang dinyanyikan dengan kecepatan perlahan dan digunakan untuk menyanyikan lagu sedih, syahdu, dan romantis.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut