Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Wisatawan Libur Iduladha di Bandung Barat Capai 61.488, Okupansi Hotel Masih Rendah
Advertisement . Scroll to see content

Libur Akhir Tahun, Aparat Bakal Jaga Ketat Gereja hingga Tempat Wisata

Selasa, 21 Desember 2021 - 14:05:00 WIB
Libur Akhir Tahun, Aparat Bakal Jaga Ketat Gereja hingga Tempat Wisata
Ilustrasi. Aparat akan berjaga di gereja saat akhir tahun (Foto:Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Menjelang libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru), aparat gabungan dari TNI, Polri dan instansi terkait bakal melakukan penjagaan ketat di sejumlah tempat. Di antaranya gereja, mal atau pusat perbelanjaaan hingga tempat-tempat wisata. 

Selain untuk faktor keamanan, aparat tersebut akan bertugas guna memastikan penerapan protokol kesehatan (prokes) untuk mencegah laju pertumbuhan Covid-19.

"Untuk dititik-titik yang sudah kita tentukan area diamankan termasuk di gereja, pusat perbelanjaaan wisata," kata Asops Kapolri Irjen Pol Imam Sugianto dalam konferensi pers virtual rapat koordinasi tingkat menteri terkati Persiapan Akhir Menghadapi Libur Nataru, Selasa (21/12/2021).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut