Masih Ada TPS Terisolir di Kabupaten Bogor Jelang Pemilu 2024, Mobil Sulit Masuk ke Lokasi
Kamis, 27 Juli 2023 - 21:19:00 WIB
        
     
                 
                 
                                        "Itu kami libatkan, termasuk bopong dan bawa motor untuk surat suaranya, dan lainnya. Selama ini memang TPS terjauh ini ya kami atasi dengan cara naik motor dengan pengamanan yang ada sesuai SOP," ucapnya.
Kondisi tersebut katanya masih bisa teratasi dengan berbagai macam cara seperti pada pemilu sebelumnya.
"Sementara ini dengan menggunakan motor sih cukup meskipun harus diberi tumpangan tersendiri di dalam motor itu," kata Herry.
Editor: Reza Fajri