Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hary Tanoesoedibjo: Pemimpin Berintegritas Mampu Beri Kebijakan Berkualitas Buat Masyarakat Naik Kelas
Advertisement . Scroll to see content

Mobilitas Sosial: Pengertian, Faktor, Bentuk dan Dampaknya

Jumat, 16 September 2022 - 11:47:00 WIB
Mobilitas Sosial: Pengertian, Faktor, Bentuk dan Dampaknya
Ilustrasi Mobilitas Sosial
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Mobilitas sosial selalu terjadi di tengah masyarakat dan menjadi salah satu materi di bangku sekolah. Agar semakin paham, berikut pengertian, faktor pengaruh dan dampaknya untuk dipelajari.

Banyak orang yang meyakini bahwa dengan meningkatkan mobilitas sosial akan membuat orang menjadi lebih sejahtera. Lantas, apa itu sebenarnya mobilitas sosial? Simak penjelasannya berikut ini.

Apa yang Dimaksud dengan Mobilitas Sosial?

Berdasarkan buku "Siap Menghadapi Ujian Nasional SMA/MA 2009 (Sosiologi)" terbitan Grasindo, mobilitas sosial adalah suatu gerak dalam struktur sosial yaitu pola-pola tertentu yang mengatur organisasi suatu kelompok sosial. Menurut Paul B. Horton, mobilitas sosial diartikan sebagai suatu gerak perpindahan dari satu kelas sosial ke kelas sosial lainnya, atau gerak pindah dari strata yang satu ke strata yang lainnya.  

Pada kenyataannya, kehidupan masyarakat tidaklah sama. Ada yang berkecukupan, ada yang mempunyai kedudukan rendah. Perbedaan tersebut mendorong manusia untuk meningkatkan taraf hidupnya agar dapat naik ke strata yang lebih tinggi, terutama bagi mereka yang berada di strata bawah.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut