Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ini Peran Ilmuwan Palestina Omar M Yaghi hingga Diganjar Hadiah Nobel Kimia 2025
Advertisement . Scroll to see content

Molekul Unsur: Ini Pengertian, Ciri-ciri, Contoh dan Rumusnya

Jumat, 17 Juni 2022 - 18:02:00 WIB
Molekul Unsur: Ini Pengertian, Ciri-ciri, Contoh dan Rumusnya
Ilustrasi Molekul Unsur
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Molekul unsur dipelajari dalam pelajaran IPA. Berikut materi molekul unsur agar semakin paham pengertian, ciri-ciri, contoh dan rumusnya lengkap. 

Apa yang Dimaksud Molekul Unsur dan 4 Contohnya?

Molekul unsur adalah molekul yang terbentuk dari dua atau lebih atom yang sama atau sekelompok atom yang memiliki jumlah proton yang sama pada intinya. Adapun, contoh molekul unsur adalah sebagai berikut

-Cl2

-I2

-Br2

-P4

Molekul Unsur Apa Saja?

Melansir buku 'Intisari IPA Kimia SMP' karya Imam Khoiri, berdasarkan jumlah atomnya, molekul unsur dibagi menjadi tiga, yakni

  • 1. Molekul diatomik: molekul unsur yang terdiri dari dua atom yang sama. Contoh molekul unsur O2, H2, dan N2
  • 2. Molekul triatomik: molekul unsur yang terdiri dari tiga atom yang sama. Contoh molekul unsur adalah ozon (O3)
  • 3. Molekul triatomik: molekul unsur yang terdiri dari empat atom yang sama. Contoh molekul unsur adalah P4

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut