Momen Gibran Makan Siang Bareng Dasco, Menunya Bakso hingga Dendeng Balado
Sabtu, 09 Agustus 2025 - 13:16:00 WIB
"Menunya Mie Bakso, Nasi Dendeng Balado dan Tumis Daun Pepaya," lanjutnya.
Di atas meja makan siang, terlihat ada juga toples kerupuk, serta beberapa gelas dan piring. Gibran pun mengucapkan selamat akhir pekan.
"Selamat berakhir pekan untuk kawan-kawan semua," ucapnya.
Editor: Puti Aini Yasmin