Omicron Masuk RI, Kemenag Tunda Keberangkatan Jemaah Umrah
Jumat, 17 Desember 2021 - 10:59:00 WIB
Sebelumnya, Arab Saudi mengumumkan jemaah umrah dari luar negeri diperbolehkan ibadah di Tanah Suci pada Desember. Namun syarat sudah divaksinasi dua kali dosis.
Keberangkatan jemaah umrah perdana dari Indonesia dimulai 23 Desember 2021.
Editor: Faieq Hidayat