OTT Kalsel, KPK Masih Periksa Intensif Pejabat Daerah yang Terjaring
Kamis, 16 September 2021 - 13:02:00 WIB
KPK mempunyai waktu 1x24 jam untuk menentukan status hukum para pihak yang diamankan dalam operasi senyap tersebut. KPK segera menginformasikan lebih lanjut ihwal OTT tersebut.
"KPK memiliki waktu 1x24 jam untuk menentukan sikap dari hasil pemeriksaan yang masih berlangsung saat ini. Perkembangannya akan kami sampaikan lebih lanjut," kata Plt Juru Bicara KPK, Ali Fikri di Jakarta, Kamis (16/9/2021).
Editor: Rizal Bomantama