Pasien Covid-19 Bertambah 40.618 Orang, Ini 10 Provinsi Terbanyak
Kamis, 10 Februari 2022 - 17:59:00 WIB
Berikut 10 provinsi penyumbang kasus Covid-19 terbanyak per Kamis, 10 Februari 2022:
1. DKI Jakarta 11.090
2. Jawa Barat 9.403
3. Banten 5.031
4. Jawa Timur 4.054
5. Jawa Tengah 2.387
6. Bali 2.184
7. Sumatera Utara 637
8. DI Yogyakarta 614
9. Kalimantan Selatan 444
10. Sulawesi Selatan 440
Editor: Muhammad Fida Ul Haq