Pengamat Sebut Pemilu 2024 Terburuk, Muncul Nepotisme hingga Masalah Sirekap
Kamis, 22 Februari 2024 - 11:19:00 WIB
“Dan ini membesarkan praktik nepotisme, dan kuatnya dugaan keterlibatan presiden yang secara aturan tidak salah, tetapi secara moral bermasalah,” ujarnya.
Selain itu, Ray mengatakan hampir setiap tahapan pada Pemilu 2024 memiliki masalah serius. Mulai dari verifikasi partai politik (parpol) dalam pendaftaran parpol peserta pemilu.
"Masalah serius lainnya hingga rekapitulasi suara dihentikan di tingkat kecamatan dengan alasan sistem rekapitulasi suara Pemilu 2024 atau Sirekap eror," ujar Ray.
Editor: Rizky Agustian