Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 20 Contoh Kata Kerja Material yang Bisa Dipahami Siswa
Advertisement . Scroll to see content

Pengertian Kata Kerja Material beserta Contohnya

Selasa, 07 November 2023 - 19:18:00 WIB
Pengertian Kata Kerja Material beserta Contohnya
Pengertian kata kerja material beserta contohnya  (Foto: Getty Images)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pengertian kata kerja material beserta contohnya sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. Kata kerja material adalah kata kerja yang menunjukkan aktivitas fisik yang dilakukan oleh seseorang atau benda. 

Kata kerja material juga sering disebut sebagai verba material. Kata kerja material dapat diartikan sebagai kata kerja yang memiliki imbuhan yang menunjukkan aktivitas fisik.

Berikut penjelasan selengkapnya mengenai pengertian kata kerja material beserta contohnya, dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (7/11/2023).

Pengertian Kata Kerja Material

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata kerja merujuk pada kata yang menggambarkan proses, perbuatan, atau keadaan. Jenis kata kerja bervariasi sesuai dengan fungsinya. Salah satu jenisnya adalah kata kerja material, yang sering ditemui dalam kalimat atau teks.

Menurut penjelasan dalam buku Anekdot Superior oleh Miranti, kata kerja material merujuk pada kata yang mencerminkan aktivitas seseorang atau tokoh tertentu. Kata ini khususnya menunjukkan aktivitas fisik yang dapat diamati secara langsung.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut