Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cara Membuat Prompt Gemini AI untuk Mengerjakan Soal Matematika dengan Mudah, Yuk Coba!
Advertisement . Scroll to see content

Penjumlahan Pecahan: Cara Menghitung dan Contoh Soalnya Lengkap

Rabu, 12 Oktober 2022 - 15:26:00 WIB
Penjumlahan Pecahan: Cara Menghitung dan Contoh Soalnya Lengkap
Penjumlahan Pecahan (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Penjumlahan pecahan terbagi menjadi dua macam, pecahan biasa dengan penyebut sama dan penyebut tidak sama. Biasanya penjumlahan pecahan ini dapat dipelajari pada mata pelajaran matematika saat sekolah dasar.

Bagaimana Cara Penjumlahan Pecahan?

Penjumlahan Pecahan Berpenyebut Sama

Melansir buku ‘Pasti Bisa Matematika untuk SD/MI kelas V’ terbitan Penerbit Duta, penjumlahan pecahan berpenyebut sama dapat dilakukan dengan menjumlahkan pembilangnya. Sedangkan penyebutnya tetap/

Prinsip-prinsip penjumlahan dan pengurangan pecahan tersebut dapat ditetapkan pada penjumlahan dan pengurangan pecahan bentuk aljabar. Pecahan bentuk aljabar yang berpenyebut sama dilakukan dengan menjumlahkan atau mengurangkan pembilang-pembilangnya, sedangkan penyebutnya tetap. 

Penjumlahan Pecahan Berpenyebut Tidak Sama

Jika penyebutnya dari pecahan-pecahan yang akan dijumlahkan atau dikurangkan berbeda, kamu harus menyamakan penyebutnya terlebih dahulu. Menyamakan penyebut pecahan dapat dilakukan dengan mencari KPK dari penyebut pada bilangan pecahan yang akan dijumlahkan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut