Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dukung Ekonomi Kerakyatan, Penyaluran KUR BRI Sentuh Rp41 Triliun hingga Desember 2025
Advertisement . Scroll to see content

Perbaiki Konektivitas Bencana Sumatra, Bank Mandiri dan Kemenhan Bangun 5 Jembatan Bailey

Sabtu, 03 Januari 2026 - 15:02:00 WIB
Perbaiki Konektivitas Bencana Sumatra, Bank Mandiri dan Kemenhan Bangun 5 Jembatan Bailey
Bank Mandiri berkolaborasi dengan Kemenhan membangun lima jembatan Bailey di wilayah terdampak bencana Sumatra. (Foto: dok Bank Mandiri)
Advertisement . Scroll to see content

Konsistensi ini menegaskan peran Bank Mandiri sebagai mitra strategis pemerintah yang terus hadir, bergerak cepat, dan memberikan dampak nyata bagi pemulihan masyarakat. Pada awal tahun, Bank Mandiri juga terlibat aktif dalam mendukung pembangunan 600 unit Hunian Danantara (Huntara) di Kabupaten Aceh Tamiang. 

Sejalan dengan itu, Bank Mandiri kembali mengirimkan Relawan Mandiri Tanggap Bencana yang menjadi ujung tombak pendampingan langsung masyarakat terdampak di lapangan, untuk menggantikan Relawan tahap awal di Kabupaten Gayo Luwes. Sebanyak 20 Relawan Mandiri Tanggap Bencana yang tergabung pada batch kedua ini berasal dari lintas unit bisnis dan kantor wilayah, termasuk Mandiri Emergency Response Unit (Team MERU) Mandiri Club. 

 Di lapangan, Relawan Mandiri Tanggap Bencana tidak hanya membantu pendistribusian logistik dan bantuan, tetapi juga bertanggung jawab terhadap operasional posko tanggap bencana, yang meliputi posko dapur umum, kesehatan, pendidikan, serta trauma healing.

Editor: Rizqa Leony Putri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut