Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 20 Contoh Soal Persilangan Monohibrid, Yuk Pelajari dan Pahami!
Advertisement . Scroll to see content

Persilangan Monohibrid dan Contohnya dalam Hukum Mendel, Yuk Disimak!

Rabu, 01 November 2023 - 06:37:00 WIB
Persilangan Monohibrid dan Contohnya dalam Hukum Mendel, Yuk Disimak!
Persilangan Monohibrid dan Contohnya (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Persilangan Monohibrid dan Contohnya

Terdapat dua contoh persilangan monohibrid di dalam Hukum Mendel, yaitu dominasi penuh dan sifat dominasi yang tidak muncul sepenuhnya atau intermediet.

Kasus Dominasi Penuh

Pada kasus persilangan pertama ini akan terjadi jika sifat gen yang satu lebih kuat dari lainnya. Hal itu berakibat gen kuat dapat menutupi sifat gen yang lebih lemah.

Gen yang lebih kuat tersebut memiliki nama dominan, sedangkan gen lebih lemah adalah resesif. Contoh persilangan monohibrid dominasi penuh seperti pada kasus bunga mawar merah (MM) dengan mawar putih (mm).

Gen M bersifat dominan penuh terhadap m. Akhirnya ada F2 yaitu MM (merah), Mm (merah), mm (merah), dan Mm (merah).

Kita dapat mengetahui perbandingan fenotip dan genotip persilangan di atas. Sebelumnya, perlu kamu ingat bahwa fenotip adalah sifat yang tampak.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut