Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : RDF Rorotan 2 Kali Gagal Uji Coba, Proyek Rp1,2 Triliun Ini Patut Dicurigai
Advertisement . Scroll to see content

Pj Gubernur Heru Lantik 11 Pejabat Pemprov DKI Jakarta, Ini Daftarnya

Kamis, 10 November 2022 - 15:17:00 WIB
Pj Gubernur Heru Lantik 11 Pejabat Pemprov DKI Jakarta, Ini Daftarnya
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono resmi melantik 11 pejabat tinggi eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta. (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono resmi melantik 11 pejabat tinggi eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta, Kamis (10/11/2022). Pejabat yang dilantik diminta bekerja dengan cepat.

“Kerja baik tugas dan tantangan cukup banyak melayani masyarakat,” ujar Heru dalam keterangannya, Kamis (10/11/2022). 

Berikut 11 yang telah resmi dilantik Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono di Balai Kota pagi tadi:

1. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) DKI Jakarta Michael Rolandi Cesnanta

2. Direktur Utama RSUD Duren Sawit, Nikensari Koesrindartia

3. Direktur Utama RSUD Pasar Minggu, Endah Kartika Dewi

4. Direktur Utama RSUD Tarakan, Dian Ekowati

5. Wakil Direktur Utama Administrasi Umum dan Keuangan RSUD Tarakan, Alifianti Lestari

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut