PKB Resmi Usung Rohmi-Firin di Pilkada NTB 2024
Jumat, 02 Agustus 2024 - 15:55:00 WIB
Kader Partai Perindo Sitti Rohmi Djalillah dan HW Musyafirin merupakan calon gubernur dan wakil gubernur yang saat ini memiliki elektabilitas tertinggi dalam survei yang dilakukan oleh lembaga-lembaga terpercaya.
Survei yang dilakukan oleh Presisi, Poltracking, Indikator, dan LSI Denny JA menunjukkan elektabilitas Rohmi-Firin terus meningkat, berkisar antara 30-40 persen.
Dengan dukungan ini, Rohmi-Firin semakin optimistis untuk maju dalam kontestasi Pilgub NTB 2024. Mereka bertekad membawa NTB semakin maju dan berdaya saing, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Editor: Rizky Agustian