Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Perang Gaza, Pengguna Narkoba di Israel Melonjak Drastis
Advertisement . Scroll to see content

Prabowo bakal Pidato di Sidang PBB, Kecam Serangan Israel ke Palestina-Qatar

Kamis, 11 September 2025 - 20:06:00 WIB
Prabowo bakal Pidato di Sidang PBB, Kecam Serangan Israel ke Palestina-Qatar
Presiden Prabowo Subianto akan berpidato di Sidang PBB dan mengecam penyerangan Israel ke Palestina dan Qatar. (Foto: screenshot)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto akan berpidato di Sidang Majelis Umum PBB ke-80 di New York, Amerika Serikat. Rencananya, Prabowo akan mengecam penyerangan Israel ke Palestina dan Qatar.

“Insyaallah Bapak Presiden direncanakan hadir. Ini akan menandai kehadiran Kepala Negara Indonesia di Sidang Majelis Umum PBB. Dan beliau Alhamdulillah juga akan diberikan kesempatan sebagai pembicara ketiga,” kata Dirjen Kerja Sama Multilateral Kemlu Tri Tharyat kepada wartawan, Kamis (11/9/2025).

Tri menuturkan, isu serangan Israel ke Doha, Qatar, dan kondisi terkini di Palestina akan diangkat Prabowo pada sidang tersebut.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut