Prabowo Ingin Pemulihan Bencana Sumatra Berjalan Cepat, Prioritaskan Normalisasi Sungai
Kamis, 01 Januari 2026 - 23:47:00 WIB
Sebelumnya, Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, mengatakan sejumlah sungai di wilayah terdampak bencana mengalami pendangkalan dan perubahan alur. Hal ini berpotensi meluap saat hujan deras.
“Karena kondisi sedimen di sungai dan beberapa alurnya berubah total, daya tampung sungai yang sebelumnya masih bisa menahan hujan, kini berkurang dan berpotensi meluap,” ujar Aam, sapaan Muhari, dalam konferensi pers di Jakarta, Selasa (30/12/2025).
Editor: Rizky Agustian