Prabowo Minta Komandan Upacara Menghadap usai Acara Selesai
Selasa, 01 Juli 2025 - 09:45:00 WIB
"Terima kasih komandan upacara, sampaikan ke seluruh peserta upacara penghargaan saya, upacara dilaksanakan dengan semangat tertib, disiplin," kata dia.
Mendengar hal itu, Dadang lantas balik kanan untuk kembali ke tempat. Namun, di saat bersamaan Prabowo meminta dirinya untuk hadir menghadap usai upacara.
"Sesudah upacara menghadap saya, terima kasih," ujar Prabowo.
Editor: Puti Aini Yasmin