Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Puji Kereta Api Indonesia: Bersih, Nyaman, Tak Kalah dengan Luar Negeri
Advertisement . Scroll to see content

Prabowo Perintahkan KAI Bangun Pintu Lintasan: Tidak Boleh Ada Kecelakaan Lagi

Selasa, 04 November 2025 - 14:48:00 WIB
Prabowo Perintahkan KAI Bangun Pintu Lintasan: Tidak Boleh Ada Kecelakaan Lagi
Presiden Prabowo Subianto meminta agar PT KAI segera membangun pintu lintasan agar tak ada lagi kecelakaan pada Selasa (4/11/2025). (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara itu, Prabowo sempat menjajal KRL Commuter Line dari Stasiun Manggarai-Stasiun Tanah Abang sebelum meresmikan Stasiun Tanah Abang Baru. Ia pun mengaku terkesan.

Presiden menegaskan kereta api dan semua transportasi massal lainnya merupakan bagian kehidupan masyarakat yang sangat vital dan strategis. Dia mengatakan setiap tahun sebanyak 486 juta warga naik kereta api.

"Kereta api Indonesia dengan semua sistemnya dilaporkan pada saya, mengangkut penumpang satu tahun 486 juta penumpang naik sistem kereta api kita," ujar Prabowo.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut