Prabowo Resmikan Gedung Layanan dan Riset Neurosains Kelas Dunia di Jakarta
Selasa, 26 Agustus 2025 - 17:37:00 WIB
Kemudian mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendropriyono, Mendiktisaintek Brian Yuliarto, Kepala BNN Suyudi Ario Seto dan Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya.
Gedung baru RS PON ini dibangun untuk meningkatkan kapasitas dan kapabilitas layanan rumah sakit dalam menangani penyakit saraf serta menjadi pusat riset dan pendidikan neurosains kelas dunia.
Gedung baru terdiri atas gedung utama dengan fasilitas ruangan IGD, SCU, HCU, ICU, Radioterapi LINAC dan CT Simulator. Gedung tersebut dibangun dengan pendanaan berasal dari APBN, SMI dan Badan Layanan Umum (BLU).
Editor: Reza Fajri