Presiden Joko Widodo: Tiga Hal Fundamental sebagai Kunci Akselerasi Pemulihan di Kawasan IMT-GT
Kamis, 10 November 2022 - 22:15:00 WIB
“Saya kira ini sangat mendesak, karena pariwisata kita turun drastis hingga diatas 90 persen dalam 2 tahun terakhir,” katanya.
Presiden Joko Widodo juga menyampaikan arahan untuk melakukan akselerasi teknologi digital dalam pemasaran dan pengembangan wisata halal di sub-kawasan.
“Target kita menjadi global halal hub, dengan nilai pasar USD 7 triliun pada tahun 2030,” ucap Presiden Jokowi.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq