Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cak Imin Minta Sinergi Pemda-Swasta Kejar Target Kemiskinan Ekstrem 0 Persen
Advertisement . Scroll to see content

Presiden Prabowo Instruksikan Pengecer Bisa Jual Elpiji 3 Kg Mulai Hari Ini

Selasa, 04 Februari 2025 - 10:22:00 WIB
Presiden Prabowo Instruksikan Pengecer Bisa Jual Elpiji 3 Kg Mulai Hari Ini
Presiden Prabowo Subianto (Foto: Sekretariat Presiden)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia berjanji untuk memperbaiki tata kelola penyaluran gas elpiji 3 kg. Hal ini dilakukan agar tidak terjadi antrean terus menerus seperti yang terjadi belakangan ini. 

"Kami berkomitmen pulang dari sini kami akan memperbaiki, khususnya tata kelola," ucap Bahlil di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (3/2/2025).

Bahlil menambahkan, pihaknya bersama Pertamina akan memperbaiki jaringan distribusi elpiji 3 kg agar semakin mudah  didapatkan masyarakat.

"Khususnya kerja sama kami dengan Pertamina dalam rangka distribusi elpiji yang bersubsidi supaya rakyat bisa cepat mendapatkan hasilnya dan tidak antre lagi," tuturnya.

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut