Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 8 Pohon di Pondok Indah Jaksel Ditebang, Dianggap Bahayakan Pengguna Jalan
Advertisement . Scroll to see content

Profil Arif Satria, Akademisi IPB Jadi Panelis di Debat Kedua Pilkada Jakarta

Minggu, 27 Oktober 2024 - 13:48:00 WIB
Profil Arif Satria, Akademisi IPB Jadi Panelis di Debat Kedua Pilkada Jakarta
Rektor IPB Arif Satria (Foto MPI).
Advertisement . Scroll to see content

Dia dikenal sebagai sosok yang aktif memajukan ilmu perikanan dengan pendekatan yang integratif, menggabungkan ilmu sosiologi dengan studi ekologi dan manajemen sumber daya alam. 

Sebagai akademisi, Arif telah menghasilkan banyak penelitian dan publikasi ilmiah yang diakui di tingkat nasional maupun internasional. 

Dikutip dari PPID IPB, Arif Satria telah memperoleh sejumlah penghargaan internasional dan nasional yang di antaranya : 

- Dosen Berprestasi III IPB. Penghargaan dari Rektor IPB pada tahun 2007 

- The First Winner of the JIFRS Yamamoto Prize on Yamamoto Award for the Best Paper at International Institute for Fisheries Economics and Trade (IIFET) Conference di 2008 

- Anugerah Kekayaan Intelektual Luar Biasa. Penghargaan dari Menteri Pendidikan Nasional RI 

- Satyalancana 10 tahun pada tahun 2013 

- Penghargaan sebagai Akademisi yang telah Mendukung Pengembangan SDM Perikanan dan Penyuluhan Perikanan tahun 2013.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut