Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rapat Perdana Komisi Percepatan Reformasi, Kapolri: Polri Terbuka Terima Evaluasi
Advertisement . Scroll to see content

Psikolog Forensik Tantang Kapolri Luruskan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Lewat Eksaminasi

Selasa, 21 Mei 2024 - 22:44:00 WIB
Psikolog Forensik Tantang Kapolri Luruskan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Lewat Eksaminasi
Psikolog Forensik, Reza Indragiri dalam program Rakyat Bersuara dalam tayangan iNews, Selasa (21/5/2024). (Foto tangkapan layar).
Advertisement . Scroll to see content

Dalam kesempatan ini, Reza menyebut terdapat loop hole dalam pengungkapan fakta-fakta kasus ini. Misalnya yang pertama berkaitan dengan proses pemeriksaan yang menurutnya menitikberatkan pada mencari pengakuan atau keterangan yang bertumpu pada daya ingat manusia.

Menurut dia, keterangan yang bertumpu pada daya ingat manusia dalam dunia psikolog forensik justru mengaburkan fakta-fakta yang ada. Apalagi jika keterangan yang didapatkan berasal dari pemeriksaan yang bersifat penyiksaan.

"Karena ingatan manusia mudah terfragmentasi dan mudah terdistorsi baik atas keinginan si terperiksa yang secara sukarela mengubah keterangannya atau karena pengaruh luar entah itu iming-iming entah itu penyiksaan," katanya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut