Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Mendikdasmen Tekankan Urgensi Reformasi Kurikulum, Ini Alasannya
Advertisement . Scroll to see content

Puan Maharani Kenang Reformasi 1998: Saya Masih Gadis Muda yang Tak Bisa Keluar Rumah

Sabtu, 21 Mei 2022 - 17:28:00 WIB
Puan Maharani Kenang Reformasi 1998: Saya Masih Gadis Muda yang Tak Bisa Keluar Rumah
Ketua DPR Puan Maharani (foto: Antara)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Ketua DPR Puan Maharani mengenang pengalamannya saat Reformasi pecah pada Mei 1998. Ketika itu Puan baru menginjak usia 20 tahun.

Puan mengatakan setiap hari banyak orang turun ke jalan dan berada di sekitar rumahnya pada saat itu. Bahkan, dia sampai tidak bisa keluar rumah karena banyaknya orang yang lalu-lalang hendak melakukan aksi untuk melengserkan Soeharto.

"Di depan pagar rumah saya itu terjadi. Saya masih gadis muda yang tidak bisa keluar rumah," ucapnya.

Puan pun memutuskan menjadi juru masak untuk menyediakan hidangan kepada para aktivis yang lalu-lalang di depan rumahnya. Dia masih ingat persis menu yang dimasak saat itu, yakni ikan, tempe, tahu dan sayur sop.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut