Ridwan Kamil Didukung Partai Perindo di Pilgub Jakarta 2024, Siap Layani Rakyat
Minggu, 18 Agustus 2024 - 19:46:00 WIB
Sebelumnya, RK mendapat kehormatan didukung Partai Perindo di Pilgub Jakarta 2024. Dia juga bertemu langsung Ketua Umum Partai Perindo, Angela Tanoesoedibjo.
Surat rekomendasi resmi dari Partai Perindo rencananya akan diserahkan Senin (19/8/2024) besok. Hal itu berbarengan dengan deklarasi dirinya maju di Pilgub Jakarta 2024.
"Memang deklarasi khusus untuk kami akan dilakukan besok tanggal 19, jam 7 malam," ujarnya.
Editor: Reza Fajri