Salat Id di JIS, Wakil Ketua MPR: Akhiri Cebong Kampret, Kita Keluarga Besar NKRI
Senin, 02 Mei 2022 - 12:06:00 WIB
Selain Anies dan Zulhas, sejumlah tokoh juga melakukan salat Id di JIS. Di antaranya Wakil Ketua Komisi III DPR, Ahmad Sahroni; anggota DPRD DKI, M Taufik dan Zita Anjani dan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Roy Suryo.
Khatib yang memberikan khutbah Idul Fitri 1443 Hijriah adalah Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI), Cholil Nafis.
Editor: Reza Fajri