Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : KAI Terima 14 Lokomotif Baru dari AS, Perkuat Angkutan Barang di Sumatera
Advertisement . Scroll to see content

Sejarah Sasaksaat Terowongan Terpanjang di Indonesia yang Masih Aktif hingga Kini

Senin, 25 September 2023 - 19:54:00 WIB
Sejarah Sasaksaat Terowongan Terpanjang di Indonesia yang Masih Aktif hingga Kini
Terowongan Sasaksaat (dok. KAI)
Advertisement . Scroll to see content

Peran Vital Terowongan Sasaksaat dalam Perkembangan Transportasi dan Ekonomi

Terowongan Sasaksaat bukan hanya menjadi keajaiban teknik pembangunan, tetapi juga memainkan peran vital dalam perkembangan transportasi dan ekonomi regional. Awalnya terowongan Sasaksaat digunakan untuk sarana penumpang lokal dan pengangkutan komoditas ekspor seperti kopi, teh dan beras.

Seiring berjalannya waktu, terowongan kini dilewati berbagai kereta api jarak jauh dan angkutan barang serta memfasilitasi konektivitas dan perdagangan yang lebih efisien di wilayah Bandung dan sekitarnya.

Terowongan Sasaksaat adalah bukti nyata kemampuan manusia dalam mengatasi tantangan alam dan teknis. Dengan sejarah panjangnya, terowongan ini tidak hanya menghubungkan wilayah yang sebelumnya terisolasi, tetapi juga menjadi bagian integral dari perkembangan transportasi dan ekonomi di Indonesia. 

Kepercayaan lokal, kerja sama multikultural dan inovasi teknologi tinggi menjadi fondasi pembangunan terowongan terpanjang di Indonesia yang hingga kini masih digunakan.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut