Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : BGN Butuh Tambahan Anggaran Rp50 Triliun untuk 82,9 Juta Penerima MBG
Advertisement . Scroll to see content

Siswa SDK Ruteng IV NTT Protes Lauk MBG Hanya Tempe Goreng dan Sayur

Selasa, 10 Juni 2025 - 17:02:00 WIB
Siswa SDK Ruteng IV NTT Protes Lauk MBG Hanya Tempe Goreng dan Sayur
Sejumlah siswa SDK Ruteng IV, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai, memprotes menu Program Makan Bergizi Gratis (MBG) tak ada lauk hewani. (Foto: Iren Leleng).
Advertisement . Scroll to see content

Menanggapi hal tersebut, Yayasan Komunitas Inovasi Rumpun Bambu (YKRIB) yang bertanggung jawab atas program ini kemudian menindaklanjutinya. 

Pimpinan yayasan, Yetri menyampaikan, bahan makanan yang rusak tidak didistribusikan demi menjaga kesehatan siswa. Sebagai gantinya, menu hanya berisi karbohidrat, yakni lauk nabati (tempe), sayur dan buah karena waktu tidak memungkinkan untuk memasak ulang dengan bahan baru.  

“Hari ini terjadi kerusakan pada bahan makanan lauk hewani maka kami memutuskan untuk tidak mendistribusikannya karena khawatir dengan kesehatan anak-anak sekolah,” ucapnya.

Editor: Kurnia Illahi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut