Sosok Letda Purn Darius Bayani, Rambo-nya TNI yang Dapat Penghargaan Prabowo
Senin, 11 Agustus 2025 - 21:38:00 WIB
Prabowo bahkan pernah menyebutnya sebagai “Rambo-nya TNI” karena kemampuan infiltrasi dan keberaniannya yang luar biasa.
Prabowo juga menulis bahwa Bayani mampu menyusup ke kamp musuh hanya sendirian hingga mengambil senjata mereka.
Diketahui, tanda kehormatan Bintang Sakti diperuntukkan bagi prajurit yang menunjukkan keberanian, semangat kepahlawanan dan jasa luar biasa dalam pertempuran atau operasi militer strategis, baik di dalam maupun luar negeri.
Pada upacara di Batujajar, selain Bayani, rabowo juga menganugerahkan tanda kehormatan yang sama kepada Letjen (Purn) Muhammad Alfan Baharudin.