Stok Beras Numpuk di Gudang, Bulog: Kualitas Dipastikan Baik
Minggu, 22 Juni 2025 - 07:00:00 WIB
Febby menambahkan, gudang-gudang Bulog kini sudah dilengkapi sistem pemeliharaan rutin, termasuk fumigasi setiap tiga bulan. Hal itu guna memastikan beras tetap layak konsumsi saat akan didistribusikan ke masyarakat.
Di samping itu, gudang telah dilengkapi dengan palet-palet untuk memastikan kualitas beras tetap terjaga.
"Sehingga memang kita pastikan beras yang nantinya kita distribusikan itu adalah beras harus dalam quality control yang sudah kita pastikan itu baik dan diterima masyarakat," katanya.
Editor: Reza Fajri