Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral, Momen Walkot New York Zohran Mamdani Dibacakan Al Fatihah oleh Imam dari Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

Struktur Pidato, Pengertian, Tujuan, dan Jenis-Jenisnya Lengkap

Senin, 07 November 2022 - 15:32:00 WIB
Struktur Pidato, Pengertian, Tujuan, dan Jenis-Jenisnya Lengkap
Belajar Struktur Pidato (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Struktur Pidato 

  • - Salam Pembuka 
    Seorang pembicara harus berusaha menarik perhatian khalayak
  • - Pendahuluan 
    Pendahuluan berisi ungkapan rasa syukur dan hal-hal yang perlu disampaikan untuk mengantarkan khalayak kepada apa yang akan dibahas
  • - Isi 
    Isi dari pidato ini berisikan uraian pokok-pokok permasalahan yang ingin disampaikan
  • - Penutup
    Penutup ini berisi kesimpulan pembicara yang ingin disampaikan
  • - Salam Penutup
    Salam penutup hendaknya setara dengan salam pembuka.

Langkah Membuat Struktur Pidato dan Contohnya

- Menentukan tema atau pokok pembicaraan 
- Menulis pokok-pokok isi yang ingin disampaikan 
- Menentukan tujuan pidato
- Menyusun teks pidato

Demikian struktur pidato beserta pengertian, tujuan serta jenis-jenisnya. Semoga dapat menambah pengetahuan kalian ya!

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut