Tarif Trump untuk RI Jadi Terendah di ASEAN, Malaysia-Thailand Berapa?
Selasa, 22 Juli 2025 - 00:00:00 WIB
Sedangkan, pesaing Indonesia dalam sektor tekstil seperti Bangladesh, Sri Lanka, Pakistan, dan India memiliki tarif masing-masing sebesar 35 persen, 30 persen, 29 persen, dan 27 persen.
Sementara itu, Airlangga mengungkapkan bahwa penerapan tarif impor 19 persen ini belum berlaku pada 1 Agustus 2025. Hal itu masih menunggu pengumuman lanjutan dari pemerintah AS.
Editor: Puti Aini Yasmin