Terungkap! Ini Penyebab Bentrok Massa Pro dan Kontra Pengajian Habib Rizieq di Pemalang
Kamis, 24 Juli 2025 - 08:56:00 WIB
"Ada gesekan dan ada korban yang sudah dirawat di rumah sakit. Jumlah korban masih didata, kami belum dapat laporan pasti," katanya.
Menurutnya, para korban langsung dilarikan ke puskesmas dan rumah sakit terdekat untuk mendapatkan perawatan intensif.
Polisi kini fokus menyelidiki pemicu utama kerusuhan. Dugaan awal mengarah pada provokasi saat kelompok penolak mendekati lokasi pengajian.
Hingga Kamis pagi, aparat masih berjaga di beberapa titik rawan bentrok di Desa Pegundan. Langkah antisipatif dilakukan untuk mencegah konflik susulan. Sementara itu, panitia pengajian belum memberikan keterangan resmi terkait insiden tersebut.
Editor: Donald Karouw