Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Heboh Media Israel Sebut Prabowo Bakal Kunjungi Tel Aviv, Ini Penjelasan Menlu
Advertisement . Scroll to see content

Tiba di KTT Perdamaian Gaza, Prabowo Disambut Hangat Presiden Mesir El-Sisi

Senin, 13 Oktober 2025 - 18:36:00 WIB
Tiba di KTT Perdamaian Gaza, Prabowo Disambut Hangat Presiden Mesir El-Sisi
Presiden Prabowo Subianto disambut Presiden Mesir El-Sisi saat tiba di KTT Perdamaian Gaza pada Senin (13/10/2025). (Foto: screenshot)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto tiba di Sharm El-Sheikh untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Perdamaian Gaza, pada Senin (13/10/2025). Setibanya di lokasi, ia langsung disambut hangat Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi. 

Dari pantauan YouTube resmi pemerintah Mesir, Prabowo tiba sekitar pukul 14.15 waktu setempat. Prabowo tampak gagah dengan balutan setelan jas berwarna abu-abu dengan kemeja putih dan dasi berwarna merah. 

Tak lupa, Prabowo juga mengenakan peci yang identik dengan pemimpin Indonesia. Agenda ini rencananya akan dipimpin langsung oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dan Presiden El-Sisi.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut