Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Temui Ma’ruf Amin, Diskusi soal Arah Pembangunan Bangsa
Advertisement . Scroll to see content

Tim Pemenangan Ma'ruf Amin Garap Suara di Lima Wilayah Jatim

Selasa, 12 Februari 2019 - 00:33:00 WIB
Tim Pemenangan Ma'ruf Amin Garap Suara di Lima Wilayah Jatim
Tim pemenangan cawapres Ma'ruf Amin akan bergerak ke Jawa Timur untuk menyosialisasikan program-program Jokowi-Ma'ruf. (Foto: istimewa).
Advertisement . Scroll to see content

Menurut dia, sejauh ini elektabilitas Jokowi-Ma’ruf jauh meninggalkan pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno berdasarkan sejumlah lembaga survei. Sebagai contoh, berdasarkan survei LSI Denny JA elektabilitas Jokowi-Ma’ruf mencapai angka 54,8 persen dan Prabowo-Sandi 31 persen.

“Kami ucapkan terima kasih atas besarnya dukungan publik kepada pasangan 01. Untuk itu, silaturahmi dengan para kelompok sukarelawan terus dilakukan secara terprogram dan rapi. Para relawan bahkan kami minta untuk registrasi ulang secara online,” ujarnya.

Menurut pria yang akrab disapa Gus Oqi ini, Master C19 Portal KMA sebelumnya sudah menyiapkan aplikasi khusus untuk verifikasi ulang. Aplikasi ini bisa diunduh melalui Play Store. Menurutnya, ikut memilih pemimpin bagian dari ijtihad dan jihad dalam mendukung Indonesia maju.

Direktur Master C19 Portal KMA Doddy Nugroho mengaku akan melakukan konsolidasi dukungan relawan di Jatim. Setelah itu mereka akan bergerak ke Jawa Barat.

Editor: Zen Teguh

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut