TNI AD Tertarik Beli Drone Turki, Ini Alasannya
Jumat, 19 September 2025 - 07:40:00 WIB
Wahyu menilai, semua satuan bisa mengoperasionalkan drone ini. Nantinya, operator drone akan dibekali pelatihan khusus. Dengan demikian, tak ada satuan khusus yang bisa mengoperasionalkan drone.
"Tapi kalau sudah masuk kepada yang fungsinya lebih tinggi lagi, lebih besar lagi, itu ada di penerbangan TNI AD," ucapnya.
"Tetapi kalau yang berkaitan dengan drone, untuk support logistik, untuk memastikan kegitan surveillance, atau untuk membantu masyarakat membawa berbagai material yang ditubuhkan di tempat-tempat terpencil. Satuan-satuan operasional yang ada di wilayah tersebut bisa," tuturnya.
Editor: Aditya Pratama