Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Liburan ke Singapura Jelas Makin Hemat, Ada Diskon Hotel hingga 40%
Advertisement . Scroll to see content

UAS Ditolak Singapura, Kemlu RI: Negara Tidak Perlu Beri Penjelasan

Kamis, 19 Mei 2022 - 16:03:00 WIB
UAS Ditolak Singapura, Kemlu RI: Negara Tidak Perlu Beri Penjelasan
Dai kondang Ustaz Abdul Somad. (Foto: ist)
Advertisement . Scroll to see content

"Ini memang sudah diatur dalam undang-undang dan sifatnya rahasia. Jadi negara tidak perlu memberikan penjelasan kenapa mereka menolak seseorang masuk," ujar Teuku.

Dia mengatakan tidak hanya Singapura saja yang berhak melakukan ini. Indonesia juga katanya sudah banyak menolak WNA masuk.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Perlindungan WNI dan BHI Kementerian Luar Negeri Judha Nugraha mengatakan sudah ratusan WNA ditolak masuk sejak Januari hingga Mei 2022. "Terhitung sebanyak 452 WNA yang sudah kita tolak masuk dengan berbagai alasan semenjak Januari hingga Mei 2022," ucapnya.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut