Wapres Yakin Timnas Indonesia Juara di Final Piala AFF U-23
Sabtu, 26 Agustus 2023 - 15:26:00 WIB
"Andaikata cara bermain dengan Thailand itu bisa dipertahankan ketika dia di final harapan besar untuk bisa menjadi juara AFF," kata Wapres.
Wapres berkelakar Timnas Indonesia bisa menang melawan Vietnam dan juara Piala AFF U-23 dengan skor 1-0.
"Jangan banyak-banyak. Kalau Vietnam sudah lihat siap, nah jadi dia akan lebih hati-hati ya 1-0 paling, 1-0 menang Indonesia maksudnya," pungkasnya.
Editor: Faieq Hidayat