Yovie Widianto Lapor LHKPN usai Jadi Stafsus Presiden, Harta Tembus Rp43,2 Miliar
Senin, 30 Juni 2025 - 18:23:00 WIB
Diketahui, Yovie Widianto dilantik Presiden Prabowo Subianto sebagai Stafsus Presiden di Istana Negara, Jakarta, Selasa (22/10/2024). Pelantikan Yovie berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 75M tahun 2024 tentang pengangkatan Staf Khusus Presiden Periode 2024-2029.
"Yovie Widianto sebagai Staf Khusus Presiden bidang Ekonomi Kreatif," bunyi keppres tersebut.
Editor: Rizky Agustian