Bikin Mobil Irit dan Garang, Hurricane Pamer Teknologi XCS Competition
Sabtu, 17 Februari 2024 - 17:50:00 WIB
Dia mengungkapkan, di IIMS 2024 pihaknya mengenalkan produk terbaru Hurricane XCS Competition. Alat ini memiliki performa dua kaki lipat.
"XCS Competition dikembangkan untuk mobil-mobil premium, mobil sport dan ber-cc besar. di atas 2.000 cc. Alat bisa dipakai tidak hanya mobil bensin tapi EV (kendaraan listrik)," kata Jimmy.
Kira-kira berapa biaya pemasangan alat ini? Pemasangan alat mulai dari Rp3 juta hingga Rp15 juta, tergantung dari jenis mobil dan kapasitas mesin.
Editor: Dani M Dahwilani