Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Royal Enfield Sitaan Beda dengan yang Biasa Dipakai Ridwan Kamil, Ini Kata KPK
Advertisement . Scroll to see content

Eiger dan Royal Enfield Kolaborasi Bikin Perlengkapan Motor Anti Panas dan Air

Senin, 14 Februari 2022 - 18:13:00 WIB
Eiger dan Royal Enfield Kolaborasi Bikin Perlengkapan Motor Anti Panas dan Air
Eiger dan Royal Enfield berkolaborasi membuat perlengkapan berkendara untuk biker penyuka touring dengan teknologi waterproof dan anti panas. (Foto: Eiger-Royal Enfield)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Eiger dan Royal Enfield berkolaborasi membuat perlengkapan berkendara untuk biker penyuka touring. Teknologi yang disematkan pada perlengkapan riding gear, antara lain anti air (waterproof) dan panas.

Tercatat ada 21 produk perlengkapan riding mulai dari kaos, rompi, celana, hingga side bag yang dikembangkan Eiger dan Royal Enfield.

Harimula Muharam, general manager product, research dan development Eiger Adventure mengatakan, pengembangan perlengkapan ini terinspirasi dari nilai yang sama, yakni kekuatan dan ketahanan dengan gaya berbeda untuk para bikers. 

"Royal Enfield dikenal sebagai sepeda motor global tertua di dunia dalam produksi berkelanjutan yang merancang sepeda motor tangguh di segala medan. Sementara Eiger melengkapi DNA Royal Enfield dengan perlengkapan berkendara yang aman dan nyaman," ujarnya, dalam video conference, Senin (14/2/2022). 

Vimal Sumbly, head business APAC Royal Enfield menuturkan, Royal Enfield mempertahankan warisan membuat sepeda motor klasik yang sederhana dan harmonis, dengan memadukan keahlian tradisional dan teknologi modern, untuk menciptakan pengalaman berkendara pure motorcycling. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut