Tampil di GIIAS 2023, Denso Pamer Robot hingga Teknologi Pengenalan Wajah
Sabtu, 12 Agustus 2023 - 09:45:00 WIB
Denso juga memboyong model AC yang dirancang khusus untuk bus listrik (EV Bus). Kemudian Truck Refrigerator tipe terbaru, DS Type Model, dengan pendinginan lebih baik
"Produk inovatif kami yang lain, FaceSQRC, merupakan solusi face authentication dengan secure QR code yang dapat melakukan otentikasi identitas tanpa membahayakan privasi. Teknologi canggih ini memungkinkan data wajah tersimpan melalui QR Code yang dienkripsi," katanya.
Sementara itu, untuk Sparepart Section, Denso memamerkan berbagai komponen mulai dari busi, wiper, klakson hingga sparepart AC mobil. Di mana sekitar 30-40 persen kendaraan mobil dan motor di Indonesia menggunakan komponen yang mereka kembangkan.
Editor: Dani M Dahwilani