Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Raih SSI dan CSI 2019 dari JD Power, Peluru Mitsubishi Tingkatkan Penjualan
Advertisement . Scroll to see content

10 Merek Mobil dengan Kualitas Terburuk versi JD Power

Jumat, 22 Juni 2018 - 16:02:00 WIB
10 Merek Mobil dengan Kualitas Terburuk versi JD Power
Studi JD Power memperhatikan masalah-masalah terkait teknologi, yang merupakan penyebab sebagian besar masalah kendaraan dalam 90 hari pertama kepemilikan. (Foto: Auto Guide)
Advertisement . Scroll to see content

Subaru
Kendaraan Subaru mengalami 115 masalah untuk setiap 100 kendaraan.

3. Volvo

Volvo
Merek premium Swedia, Volvo mengalami 122 masalah pada setiap 100 kendaraan.

2. Jaguar

Jaguar
Pertunjukan yang benar-benar luar biasa adalah Jaguar, memiliki 148 masalah mengejutkan untuk setiap 100 kendaraan.

1. Land Rover

Land Rover
Posisi pertama ditempati Land Rover. Produsen sport utility vehicle (SUV) mewah ini mengalami 160 masalah untuk setiap 100 kendaraan.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut