Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Mahasiswi Kehilangan Laptop di Bus Jurusan Solo-Malang, CCTV Mati!
Advertisement . Scroll to see content

5 Bus Sleeper Termewah di Indonesia, PO Mana yang Paling Juara?

Jumat, 19 Agustus 2022 - 10:05:00 WIB
5 Bus Sleeper Termewah di Indonesia, PO Mana yang Paling Juara?
Sleeper bus termewah di Indonesia. First Class Rosalia Indah (Foto: Rosalia Indah)
Advertisement . Scroll to see content

3. PO Putra Jaya Vicolux 

Bus Vicolux dari PO Putra Jaya memiliki 3 kelas mulai dari bisnis, VIP dan luxury. Untuk bus jurusan Makassar ke Palopo kelas Luxury, hanya ada 4 seat dan secara kasat mata bus ini mirip dengan hotel kapsul berjalan berupa tempat tidur yang terlihat seperti kamar hotel berjalan.

Terdapat fasilitas AC, kasur, bantal, guling, LCD TV yang mendukung fitur entertainment-nya. Bisa dibilang, bus ini ini adalah salah satu seat termewah dalam standar bus di Indonesia.

4. Tami Jaya Jogja - Denpasar

PO Tami Jaya juga menggunakan armada Legacy SR2 Suites Class seperti PO Sinar Jaya untuk layanan sleeper bus. Penumpang akan dibuat nyaman dengan kursi rebah dan personal entertainment yang diberikan.

Untuk tiketnya sendiri, perusahaan otobus yang beroperasi di rute Yogyakarta-Denpasar itu mengenakan tarif sebesar Rp 600 ribu.

5. Bus Sinar Jaya Suites Class

Sinar Jaya Suites Class menjadi andalan di trayek Tol Trans Jawa, tepatnya jalur Jakarta-Yogyakarta dan Jakarta-Surabaya. Bus ini diklaim sebagai bus rasa hotel yang pertama di Indonesia.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut